Masih selamat pagi

Masih selamat pagi, saya masih di sini. Masih ingin bercerita dan bermain-main dengan kata-kata.

Sebenarnya nggak banyak yang mau saya ceritakan tentang hari ini. Toh semuanya berjalan dengan normal saja. Tapi sejak seharian tadi, saya memang sedang berfikir. Kalau memang ini serius menjadi penulis 'sugguhan' saya memang harus lebih banyak merenung, lebih banyak berfikir, lebih banyak menulis.

Kekuatan seorang penulis adalah kepekaannya, kemampuannya melihat, mengamati, merenungkannya, menganalisis, memberi pendapat, kemudian menuliskannya. Saya memang harus lebih banyak belajar untuk bersabar, untuk lebih memakai hati.

Saya pikir saya belum melakukannya selama ini.


Demikian curhat tak terlalu penting ini. Sekian.

Komentar

Postingan Populer